
PLTS Atap Berbasis Hybrid Off-Grid
Sistem PLTS dengan teknologi hybrid off-grid adalah sistem PLTS yang sumber listriknya bisa digabungkan dengan listrik PLN
Pembeda dari sistem lain yaitu sistem On-Grid adalah listrik yang tidak terpakai tidak bisa dikembalikan ke grid (tidak feeding). Bisa diaplikasikan juga dengan baterai untuk back up (seperti sistem UPS)
Perawatan sistem ini sangat mudah sekali karena bisa dilakukan
sendiri tanpa perlu memanggil teknisi ahli yang tentunya akan
menambah biaya lagi.
PLTS Atap
Berbasis Baterai
Off-Grid Solar System adalah sistem pemanfaatan tenaga matahari yang berdiri sendiri tanpa menggunakan Listrik dari Grid (Listrik PLN) maupun bekerja dengan grid akan tetapi bergantian satu dengan yang lainnya (switch).
Pembeda sistem Off Grid ini dengan sistem On Grid adalah dengan tambahan baterai yang menjadi bagian dari sistem Off Grid ini.
Dari segi biaya untuk sistem ini jauh lebih mahal akan tetapi akan sangat bermanfaat untuk daerah yang belum teraliri listrik dari PLN dan juga menjadi salah satu alternatif untuk penerangan kepada masyarakat sekitar sehingga bisa merasakan cahaya pada waktu di malam hari.

Project PLTS Atap Atonergi
Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap saat ini semakin populer sebagai solusi energi bersih dan hemat biaya.
Dengan memanfaatkan sinar matahari yang melimpah di Indonesia, PLTS Atap mampu menghasilkan energi listrik yang cukup untuk memenuhi kebutuhan listrik di rumah, kantor, atau bangunan lainnya. Selain mengurangi biaya tagihan listrik, PLTS Atap juga membantu mengurangi emisi gas rumah kaca yang merusak lingkungan. Dengan menggunakan teknologi PLTS Atap, kita dapat memperoleh energi terbarukan yang berkelanjutan sekaligus menjaga lingkungan hidup yang sehat dan bersih.
Tonton Sekarang






Berikut ini adalah merk-merk produk yang kami gunakan dalam mewujudkan solusi energi berbasis tenaga surya untuk Anda!
TENTANG KAMI
Solusi Penyedia
Energi Terbarukan
ATONERGI adalah suatu perusahaan dengan jiwa dan energi muda yang mendukung sepenuhnya tentang energi hemat, energi yang ramah lingkungan serta dengan biaya murah sehingga dapat dimanfaatkan maksimal oleh masyarakat luas.
Solusi yang kami tawarkan ialah untuk menjawab kebutuhan desa, dinas, pamsimas, irigasi, swasta, maupun program CSR.
Baca Lebih LanjutPRODUK KAMI